VideoMichelle Ziudith Tak Pernah Bosan dengan Dimas AnggaraAbraham OnarellyDiperbarui 03 Feb 2016, 22:56 WIBDiterbitkan 03 Feb 2016, 22:56 WIB14Setelah sukses dalam film ‘Magic Hour’, Michelle Ziudith dan Dimas Anggara dipertemukan lagi dalam film ‘London Love Story’. Ternyata Michelle tidak pernah merasa bosan dan selalu banyak ambil pelajaran dari Dimas Anggara.London Love Story adalah film drama IndonesiaLihat SelengkapnyaLondon Love StoryMichelle ZiudithDimas AnggaraSelebriti IndonesiaKreditSulistiyanto EditorFimela.comVideographerBagikan14