CFDA Fashion Award kembali digelar tahun ini di New York, Rabu (10/11). Beberapa seleb pun tampak hadir dengan busana yang memukau. Mulai dari Zendaya hingga Cara Delevigne, berikut potretnya.
Gaya Zendaya yang selalu memukau akhirnya berhasil menempatkan dirinya sebagai salah satu ikon fashion dunia. Aktris dan penyanyi 25 tahun ini bakal mengklaim status tersebut saat dianugerahi Fashion Icon Award tahun ini. Intip gaun ikonisnya di karpet merah.
Tom Holland dan Zendaya dikabarkan resmi menjalin asmara setelah terpergok bemesraan. Pasangan ini tertangkap kamera sedang berciuman di dalam mobil saat menunggu lampur merah.