Pemakaman Whitney Houston berlangsung khidmat dan tertutup di gereja New Hope Baptist, New Jersey, dan hanya boleh dihadiri oleh undangan. Dan ternyata, silent funeral seperti ini juga dilangsungkan saat pemakaman Elizabeth Taylor, pada Maret 2011 lalu.
Kabar dari Hollywood memang tak ada habisnya. Mulai dari warisan “kecanduan” yang ditinggalkan Whitney Houston untuk putri semata wayangnya sampai kabar reuni grup vokal Spice Girl. Mau tahu cerita lengkapnya? Baca tuntas!
Acara pemakaman Whitney Houston sudah digelar dan disaksikan oleh jutaan pasang mata via streaming internet dan tayangan televisi. Ia pun sudah dikuburkan di pemakaman yang sama dengan ayahnya. Tapi, cerita tentangnya belum berakhir.
Whitney Houston, siapa yang tidak mengenal diva yang pernah main dalam film Bodyguard ini? Yup, hampir semua kalangan dari berbagai usia, familiar dengan lagu-lagu yang pernah dibawakan Whitney. Sayang, di awal tahun 2012 ini, Whitney harus meninggalkan dunia. Masyarakat pun berduka.
Sabtu (11/12/2012) sore waktu setempat, menjadi waktu kematian untuk Whitney Houston. Memang mengejutkan dan juga sangat disayangkan, karena nama besar penyanyi 6 Grammy Awards ini, harus disandingkan dengan kelemahannya untuk mengalahkan kecanduannya terhadap alkohol dan obat-obatan terlarang.
Perjalanan karier bagaikan episode serial televisi atau penjualan album untuk beberapa figur publik. Ada masanya dulu mereka sangat terkenal dan menjadi pujaan, namun bisa juga meluntur dan seperti nggak mampu berprestasi lagi. Dan, hal itu terjadi pada beberapa selebriti ini.
Memang nggak akan ada mantan ayah atau mantan ibu, tapi nggak bisa terhindarkan juga konflik antara anak dan orangtua. Dan, perselisihan itu menjadi bukan sekadar gesekan antara anak-orangtua biasa, ketika yang mengalaminya adalah selebriti.
Proses penuaan memang adalah hal yang alami dan nggak bisa dihindari. Namun, juga jangan salahkan usia di saat umur menginjak angka 40 dan tampang menarik itu nggak lagi dimiliki. Klik untuk tahu selebriti mana saja yang nggak bisa menjaga aset mereka.