Pernah nggak sih dulu kamu punya teman yang suka banget corat-coret buku pelajaran di kelas? Hanya karena mereka tidak suka dengan pelajarannya, tak suka gurunya, tidak mengerti apa yang diajarkan atau karena bosan, beberapa teman seringkali mencorat-coret dan membuat gambar aneh-aneh di buku pelajaran. Dan ternyata banyak juga lho yang kreatif dan bikin ketawa, seperti ini contohnya.
Alat transportasi masa kini semakin canggih dan bahkan kamu bisa memanggil tukang ojek sendiri secara online melalui aplikasi. Salah satu driver sepertinya punya kegiatan seru selama menjadi ojek online. Driver dengan akun Facebook Erwin Doang ini menerima banyak penumpang namun ketika penumpangnya cewek dan cantik, ia selalu mengajak selfie. Lihat deh kebiasaan uniknya satu ini.
Umumnya, setiap pengantin menginginkan tampil cantik dan menawan di hari pernikahannya. Dan untuk mendapatkan tampilan yang cantik ini, gaun pengantin yang paling cantik serta menarik pun akan digunakan. Tapi Ladies, karena terlalu terobsesi dengan penampilan cantik dan memakai gaun pengantin tercantik yang unik, beberapa orang tak sadar jika baju pengantin yang dipakai justru fail serta bikin geleng kepala.
Misalnya gaun-gaun pengantin seperti di galeri foto ini Ladies. Memang sih, gaun ini terbilang sangat cantik. Namun, gaun ini juga bikin geleng kepala karena terlihat sangat tak biasa atau terbilang aneh.
Punya kucing peliharaan di rumah, ada kalanya ia melakukan hal-hal tak masuk akal dan bikin ketawa, salah satunya ketika mereka menemukan kotak atau kardus kecil. Sekiranya ia bisa masuk, kucing-kucing itu tidak ragu berdiam diri di dalamnya, seperti foto-foto berikut ini, bukti bahwa kucing-kucing ini menyukai wadah-wadah kecil.
Jika kamu suka mengikuti cosplay atau pernah bertemu para cosplayer, kebanyakan di antara mereka adalah anak-anak muda. Jarang sekali yang bapak-bapak tua atau ibu-ibu rumah tangga. Tapi berbeda dengan hobi Aoi Takamura, ibu 41 tahun dengan dua anak ini. Usia tak membatasinya untuk jadi cosplayer. Dengan keahlian makeup-nya, ia jadi nggak kelihatan seperti ibu-ibu tua lho. Lihat saja hasil cosplay-nya.
Kamu bertangan kidal? Pastinya ada banyak hal-hal menarik yang pernah kamu alami. Mengingat orang-orang di sekitar lebih dominan menggunakan tangan kanan untuk beraktivitas, kamu pastinya akan mengalami sejumlah hal yang berbeda. Mulai dari aktivitas menulis hingga soal penggunaan keyboard dan mouse. Cuma kamu yang bertangan kidal yang pasti paham banget sama situasi berikut ini. Tapi tenang saja, kok. Kamu nggak perlu minder. Karena banyak orang bertangan kidal lainnya yang memiliki pengalaman yang sama denganmu.
Setiap orang bebas memilih mau potong rambut seperti apa, dengan model dan gaya apa pun yang mereka suka. Seringkali mereka bisa memilih warna rambut apa pun sesuai selera. Tapi terkadang, kreativitas orang dalam memilih gaya rambut juga tanpa batas, bahkan bisa begitu brutal hingga tak masuk akal. Seperti yang dilakukan orang-orang ini. Entah apa yang dipikirkan saat memutuskan mengubah rambut seperti ini, yang pasti kamu tak akan mau mencobanya ladies.
Saat liburan, jangan lupa untuk melakukan aksi foto-foto seru. Ada banyak pose foto seru yang bisa dicoba saat liburan. Apalagi kalau liburannya rame-rame, wajib banget deh pokoknya punya foto-foto yang anti mainstream.Seperti pose-pose berikut ini. Bisa banget dicoba dan ditiru untuk mendapatkan koleksi foto liburan yang lain dari biasanya. Selengkapnya, yuk langsung intip galeri foto ini.
Terkadang kita penasaran seperti apa masa depan. Jika melihat di film-film, masa depan digambarkan sebagai masa di mana segalanya canggih, serba mudah dan menggunakan elektronik dan teknologi. Nggak salah sih, tapi terkadang prediksi orang zaman dulu itu lucu, seperti digambarkan seri komik yang dibuat orang Prancis ini. Seratus tahun sebelum tahun 2000, mereka memikirkan kemungkinan-kemungkinan inilah yang akan terjadi di masa depan.
Ladies, apakah kamu punya impian memiliki anak kembar? Memiliki anak kembar memang terasa lebih menyenangkan. Banyak hal seru yang bisa dilakukan. Rumah pun tak pernah terasa sepi. Seperti yang terlihat di foto-foto berikut ini. Melihat foto-foto ini bakal bikin kamu tambah pengen punya anak kembar deh. Yuk, ikuti galerinya di bawah ini.
Baru-baru ini, Amerika Serikat memperingati National Zookeeper Week, hari penjaga kebun binatang nasional untuk menghargai jasa mereka memelihara dan merawat para binatang di kebun binatang. Dan sepertinya, kebun binatang Minessota merayakan dengan cara yang berbeda. Bukan melakukan pesta, mereka justru membuat parodi menirukan foto-foto kelakuan para binatang. Cara ini ternyata menyorot banyak perhatian dan disukai banyak orang. Coba deh lihat foto-foto parodi lucu mereka.
Adalah Milk2mouths memproduksi sepatu-sepatu dengan warna-warna yang super unik. Tak cuma itu saja Ladies, ada banyak sekali item yang mengingatkan kita pada masa kecil contohnya saja permainan kartu, domino, blocks, sampai jam tangan kakek. Seperti apa sih jika barang-barang ini dimasukkan dalam desain sepatu? Intip di sini yuk Ladies.