Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid kini mulai membuka diri dan menunjukkan kedekatan mereka secara terbuka kepada publik, setelah sebelumnya sempat berusaha menjaga privasi mereka akibat isu yang berkembang.
Saat ini mengedit foto dengan menggunakan AI sedang trend di media sosial, salah satunya akun tiktok @tamrockids juga menggunakan AI untuk membuat beberapa artis indonesia ini menjadi boneka Barbie.