Mengenyam pendidikan fashion di Australia dan sempat bekerja di salah satu label fashion ternama, Collette Dinnigan, membuat Peggy serius menekuni karirnya sebagai fashion designer. Garis desainnya yang chic, minimalis, dan clean membuat rancangannya menjadi favorit nggak hanya selebriti tanah air tapi juga selebriti Hollywood seperti Giuliana Rancic dan Kristina Bazan. Tahun ini, dengan bangga Peggy merilis koleksi terbarunya dengan judul Quantum di Jakarta Fashion Week 2014.
Arantxa Adi, desainer kesayangan selebriti Indonesia, is back! Seperti biasa, show-nya selalu bertabur paras glamor selebriti Indonesia, sepadan dengan aneka gaun kreasinya dalam koleksi berjudul Re-Invite.Fotografi: Arselan Ganin
It's on, Fimelova! The New York Fashion Week Spring 2013 has just began. Kali ini, bukan cuma makeup dan kuku yang unjuk gigi, tapi banyak gaya rttambut yang bisa kamu curi di sini! Click for more!
Spring 2013 Fashion Week is here! Seperti biasa, runway selalu menyuguhkan trend yang patut dicoba. Bukan cuma urusan fashion, tapi juga makeup dan rambut! Yuk kita bahas deretan eyeshadow pink yang wara-wiri di runway kali ini.
Makeup dan hairdo yang tampil di atas runway memang lebih dikhususkan untuk mendukung busana yang diperagakan, dan ini juga berlaku di atas runway Paris Haute Couture Fashion Week 2012. Beberapa mungkin terlihat terlalu nyentrik untuk dicoba, tapi jangan pikir tidak ada yang bisa kamu curi! Well, check out these beauty inspirations for you!
Runway itu bukan sekedar pertunjukkan baju dengan segala makeup dan hairdo. Look closer. Ada permainan kuku di panggung itu. Biasanya kuku-kuku ini terhias manis untuk mendukung tema fashion yang diangkat pada masing-masing brand. Beberapa memang butuh keahlian khusus untuk membuatnya, tapi banyak juga yang cukup seru untuk ditiru. Penasaran? Click, click, click!
Koleksi Biyan Annual Show 2012/2013 yang dilansir kemarin, 6 Juni 2012, di Hotel Mulia Jakarta seakan membawa kita ke sebuah taman kecil terpencil nan megah dengan tebaran bunga kristal. Dengan mengangkat tema “Foliage”, koleksi diumpamakan seperti sekumpulan daun rimbun dan bunga liar yang bermekaran di sebuah green house romantis. Koleksi terdiri dari aneka pilihan busana ready-to-wear yang casual namun tetap mewah dalam variasi blouse, kimono coat, flared dress, wide skirt sampai boxy jacket dalam komposisi warna seperti celedon, crème, pale old rose dan abu-abu. Pemilihan bahan juga memperkuat konsep romantis seperti tulle, French lace, satin organsa dan silk shantung. Tetap memberikan nuansa modern, koleksi menampilkan perpaduan sisi feminin dan maskulin pada perempuan lewat paduan chunky necklace dan platform strap shoes pada aneka gaun pastel berhias bordir kuntum kecil aneka flora. Detail kristal memberikan kesan anggun dan powerful tanpa terlihat berlebihan. Ditambah tata panggung artistik yang mendukung, peragaan busana Biyan kali ini terasa sungguh magical! Transforming our usual scenery into an enchanted garden, full of his delicate creations. Bravo Biyan!Photographed by Windy Sucipto
Lima puluh koleksi couture yang dibawakan sangat indah oleh 50 model berbeda dengan tema Claire De Lune memastikan Didi Budiardjo sebagai desainer Indonesia berskala internasional.Photographed by Windy Sucipto
Fashion show koleksi terbaru Alberta Ferretti memiliki makna lebih dari fashion ketika bekerja sama menggalang dana dengan Yayasan Jantung Indonesia.Fotografi oleh Windy Sucipto