Saat menjalankan puasa, cegukan bisa datang tiba-tiba dan terasa mengganggu. Biasanya, minum air menjadi solusi cepat untuk meredakannya. Te...
Lihat selengkapnya- Jenis IbadahPerayaan Keagamaan
- Pelaksana IbadahUmat
- Tanggal Agenda (Hijriyah)1-29/30 Ramadhan
- Tanggal Agenda (Masehi)24 April - 24/25 Mei
Topik Terkait
HealthAtasi Cegukan Saat Puasa Tanpa Minum Air, Ternyata Mudah!
Saat menjalankan puasa, cegukan bisa datang tiba-tiba dan terasa mengganggu. Biasanya, minum air menjadi solusi cepat untuk meredakannya. Tetapi saat puasa, tentu itu bukan pilihan. Yuk simak cara efektif meredakan cegukan tanpa membatalkan puasa dalam Fimela Update!
FoodLangsung Makan Nasi saat Buka Puasa Bikin Perut Kaget?
Setelah seharian berpuasa, wajar jika ingin segera menyantap makanan berat seperti nasi saat berbuka. Namun, pernahkah kamu merasa perut tidak nyaman, kembung, atau bahkan mual setelah langsung makan nasi? Ternyata ada alasan medisnya. Yuk simak selengkapnya dalam Fimela Update!
InfoPahala Puasa Hari ke-13 Ramadhan, Dilipatgandakan seperti Penduduk Mekkah dan Madinah
Menurut beberapa sumber, mereka yang berpuasa pada hari ini akan mendapatkan pahala setara dengan ibadah yang dilakukan oleh penduduk Mekkah dan Madinah, serta memperoleh syafaat sebanyak jumlah bebatuan dan tanah liat yang terhampar di antara kedua kota suci tersebut.
HealthTips Puasa Aman untuk Anak Penderita Diabetes, Patuhi Aturan Khusus agar Tetap Sehat
Tanpa pengelolaan yang tepat, puasa dapat meningkatkan risiko terjadinya hipoglikemia (gula darah terlalu rendah) atau hiperglikemia (gula darah terlalu tinggi).
InfoKeutamaan Puasa Ramadhan Hari ke-11, Setara dengan 4 Kali Haji dan Umroh
Hari ke-11 menandai dimulainya fase maghfirah, di mana Allah SWT membuka pintu ampunan seluas-luasnya bagi hamba-Nya yang memohon pengampunan atas segala dosa.
Health10 Tips Agar Pola Tidur Cukup saat Ramadan, Bantu Tingkatkan Produktivitas Sehari-hari
Mengatur pola tidur dengan baik menjadi kunci utama agar tubuh tetap bugar dan siap menjalani aktivitas selama bulan puasa.
Health7 Manfaat Puasa untuk Meningkatkan Kesehatan Mental
Puasa tak hanya ibadah, Sahabat Fimela, tetapi juga kunci kesehatan mental yang luar biasa; ungkap rahasia manfaatnya untuk pikiran yang lebih tenang dan hidup lebih bahagia!
InfoBerbicara Kasar atau Kotor, Apakah Bisa Membatalkan Puasa?
Selain menahan rasa lapar dan haus, bulan suci ini juga mengajarkan umat Islam untuk mengendalikan diri dari berbagai perilaku negatif.
InfoSyarat Wajib dan Rukun Menjalani Puasa yang Harus Diperhatikan untuk Ibadah yang Bermakna
Sebagai salah satu dari lima pilar utama dalam Islam, puasa tidak hanya sekadar menahan diri dari makan dan minum, tetapi juga merupakan bentuk ketaatan dan keikhlasan dalam menjalankan perintah Allah.
HealthTips Kontrol Gula Darah selama Puasa Ramadhan, Bisa Deteksi Kemungkinan Diabetes
Menjaga kestabilan kadar gula darah saat berpuasa sangatlah penting untuk menghindari risiko hipoglikemia (kadar gula darah rendah) maupun hiperglikemia (kadar gula darah tinggi).
Food5 Jenis Makanan yang Harus Dihindari saat Sahur dan Alternatif yang Aman untuk Lambung
Intip jenis makanan yang harus dihindari saat sahur agar lambung tetap aman di sini.
Health20 Cara Mencegah Radang Tenggorokan Selama Bulan Puasa Ramadhan, Bikin Ibadah Lancar
Sangat penting untuk mengetahui cara mencegah radang tenggorokan selama berpuasa agar ibadah tetap lancar dan tubuh tetap sehat.