Salah satu selebriti yang hingga kini masih eksis adalah Camelia Malik. Tidak hanya sebagai penyanyi, perempuan yang kini berusia 66 tahun itu juga terlibat dibeberapa film. Hingga kini, cantiknya tak pernah luntur
Kisah kehidupan selebriti selalu menarik. Tidak hanya sekarang, tapi juga potret jadulnya ketika para artis cantik ini masih duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP)