EntertainmentTiga Perempuan Cantik Pendiri Usaha Pernak-Pernik Party GudilyVeronica Halim, Abigail Hakim, dan Diana Gunawan. Ketiga perempuan cantik ini sedang asyik berbincang santai sambil sesekali membicarakan bisnis yang dirintis bersama saat tim FIMELA.com menemui mereka di 1/15 Coffee. Ya, ketiganya merupakan owner Gudily pretty party goods yang menjual pernak-pernik party dan DIY via online shop. (Foto: Novi Komala)