Berat badan bisa naik karena kebiasaan yang kita lakukan sehari-hari. Bahkan beberapa kebiasaan malam hari yang mungkin sering kita sepelekan pun bisa jadi penyebab utama berat badan naik tanpa kita sadari. Seperti sejumlah kebiasaan berikut ini. Bila sering dilakukan di malam hari, risiko berat badan naik pun jadi meningkat.
Setiap orang, terutama wanita, percaya bahwa semakin besar berat badan maka semakin gemuk kamu. Padahal belum tentu tubuh gemuk jika punya berat badan berangka besar. Bisa jadi justru kamu punya tubuh berotot. Mengingat otot punya massa yang lebih berat dibanding lemak, maka wajar jika tubuh semakin berat karena penambahan massa otot di tubuh. Seperti sekian bukti berikut ini yang menunjukkan bahwa berat badan bukan acuan utama bahwa kamu gemuk atau tidak.
Monica saat ini memiliki berat badan seberat 70 stone atau setara dengan 317 kg. Meski berat badannya sudah berada di atas rata-rata dan dikatakan obesitas, Monica mengaku bahwa ia masih akan memperberat tubuhnya hingga mencapai 70 stone atau setara dengan 444 kg. Wanita ini mengaku bahwa ia sangat bahagia telah memiliki tubuh gemuk. Bahkan, ia mengaku bahwa kebahagiaannya bertambah setelah sang kekasih selalu berada di sisinya untuk memberikan pelayanan maksimal untuknya. Sang kekasih yakni Sid Riley, akhir-akhir ini memang selalu ada di sisi Monica. Pria ini telah menghabiskan waktunya untuk membuatkan makanan serta minuman untuk Monica. Ia juga yang selalu membantu Monica setiap kali ia akan melakukan sesuatu.
Adanya kekasih telah membuat Monica semakin yakin akan menjadi wanita tergemuk di dunia. Penasaran kira-kira seperti apa potret Monica dengan tubuh gemuknya? Jangan lewatkan galerinya berikut ini.
Setiap hari, Patrick Magno selalu menjaga pola makan dan hidupnya agar menjadi semakin sehat. Ia juga tak lupa untuk melakukan olahraga teratur serta latihan-latihan pembentukan otot demi dapatkan berat badan ideal dan bentuk tubuh mengesankan.
Awalnya, menjalankan pola hidup sehat sangat berat bagi Patrick. Tapi, saat ia ingat bahwa kesehatan sangat penting untuknya, ia kembali mengumpulkan semangat dan meyakini apa yang dilakukannya adalah hal yang sangat tepat serta baik buat kesehatannya. Dan berikut adalah potret berubah bentuk tubuh Patrick selama 12 minggu atau 3 bulan saat menjalankan diet.
Di masa kini, rasa-rasanya semua wanita ingin badan yang langsing, bahkan cenderung kurus. Demi kurus, semua usaha dilakukan. Penjual obat pelangsing ada di mana-mana, mulai dari yang aman sampai yang bisa membuat wanita masuk rumah sakit (karena overdosis).
Padahal tahukah kamu, sekitar 100 hingga 50 tahun lalu, tubuh yang berisi dan gemuk adalah kebanggaan wanita. Badan dengan lekuk ala gitar Spanyol menjadi idaman. Wanita dengan tubuh berisi jauuuuh lebih populer dibanding wanita yang bertubuh kurus.
Bisa dibayangkan, wanita yang kurus justru tidak percaya diri dan melakukan banyak usaha agar gemuk. Lihatlah iklan-iklan di album ini, berbagai obat penggemuk dijual.
Hmm.. sepertinya kamu mulai berpikir, "Anda saya lahir 50 tahun lalu, saya pasti bisa jadi artis,"
Memiliki tubuh dengan ukuran plus bukan berarti tak bisa bergaya dengan berbagai macam dress pesta yang cantik Ladies. Dengan style dan model yang pas Anda juga bisa tampil cantik dan stunning dengan berbagai dress cantik. Simak inspirasinya seperti yang ada di galeri berikut ini yuk!
Anda sedang berusaha menurunkan berat badan? Maka lihatlah foto-foto ini sebagai motivasi agar diet Anda semakin bersemangat dan berat badan impian dapat terwujud.
Mereka adalah orang-orang yang berhasil menurunkan berat badan dan memiliki penampilan baru setelah diet. Ada sebagian yang wajahnya bikin pangling, ada juga yang membuat Anda tercengang karena tidak percaya bahwa tubuh mereka bisa makin langsing.
Semoga bisa menjadi motivasi untuk Anda.
Mendapat predikat sebagai pria paling gemuk di China justru membuat Liang Yong bertekad menurunkan berat badannya. Pria muda ini berjuang sangat keras untuk menurunkan berat badannya dengan bantuan tim medis.
Jika dulu Liang harus kemana-mana dengan didorong troli, sekarang dia lebih bebas beraktivitas. Anda akan termotivasi melihat bagaimana usaha Liang memangkas 80 kilogram berat badannya.
Seorang editor asal Spanyol iseng membuat gambar beberapa artis wanita menjdi overweight atau kelebihan berat badan. Mulanya ia membuat untuk dirinya sendiri, namun ternyata banyak pria yang meminta dirinya mengedit foto artis idamannya menjadi gemuk. Berikut kumpulan fotonya.
Bagaimana menurut Anda, apakah tetap cantik?
Anda sedang diet tetapi sering gagal? Atau ingin banget langsing tapi malas berusaha karena berpikir "Jadi kurus itu susah dan tidak mungkin," berarti Anda harus melihat foto-foto yang akan kami tampilkan.
Dalam gallery ini, Anda akan melihat banyak wanita yang berhasil melangsingkan tubuhnya. Dari tubuh yang gemuk hingga obesitas, sekarang mereka makin langsing. Perut yang tadinya menggelambir sekarang rata bahkan sedikit berotot.
Ayo mulai lihat foto-foto ini untuk membakar semangat agar Anda makin langsing.
Siapa sangka mama yang satu ini sudah berusia 40 tahun dan sudah memiliki 4 orang anak? Wanita ini dikenal sebagai Make Mama dan memiliki blog bernama makemama.com. Dalam blog tersebut, Make Mama bercerita setelah melahirkan anak keempat, dia tidak termotivasi menurunkan berat badan.
Namun karena mulai mengalami gangguan kesehatan dan tidak suka bentuk tubuhnya, Make Mama mulai menurunkan berat badan. Siapa bilang wanita yang sudah hamil tidak bisa kurus lagi? Jika Make Mama bisa, Anda juga bisa.
Menurunkan berat badan bisa menjadi hal yang menantang. Kadang hal ini tidak mudah bagi beberapa wanita, namun jika sudah punya niat yang besar, menurunkan berat badan hingga 32 kg bukan hal yang mustahil, karena Park Bo Ram membuktikannya.
Artis dari Korea Selatan ini berhasil menurunkan berat badan dalam jumlah yang besar dalam waktu 2 tahun. Park Bo Ram melakukan diet dengan hanya mengonsumsi makanan rebus dan buah-buahan. Dia juga mengaku rajin olahraga agar tubuhnya tetap kencang.
Inilah foto-foto Park Bo Ram sebelum diet dan foto setelah dirinya langsing.