Sukses

ParentingManfaat Menyusui Bagi Kesehatan Bayi Anda
Salah satu hal yang biasa dilakukan oleh seorang ibu setelah melahirkan adalah menyusui.
ParentingBerbagai Keuntungan Menyusui Bagi Para Ibunda
Banyak keuntungan yang bisa didapat dari menyusui. Keuntungan tersebut tidak hanya didapat oleh buah hati saja tetapi oleh para bunda juga.
ParentingMenyusui Kurangi Resiko Kanker Payudara
Ada beberapa hal yang bisa dilakukan para wanita untuk mencegah timbulnya sel kanker dalam tubuh, atara lain dengan meningkatkan aktifitas tubuh, menghindari konsumsi alcohol serta menjaga berat badan tetap seimbang.
ParentingFrekuensi Menyusui Yang Rendah Sebabkan Kematian Dini Pada Wanita
Sebuah studi menemukan kecenderungan menyusui yang rendah dapat mengakibatkan kematian dini pada wanita.
ParentingManfaat Menyusui Lebih Lama
Ladies sekalian yang sedang memberikan ASI eksklusif bagi sang buah hati pasti suatu saat akan dibuat pusing dengan keputusan kapan harus berhenti menyusui si kecil.
ParentingBeberapa Kesalahpahaman tentang Menyusui
Menyusui adalah saat-saat dimana ibu memberikan nutrisi yang terbaik di dunia ini untuk bayinya. Meskipun begitu, terdapat beberapa kesalahpahaman dalam hal menyusui
ParentingBenarkah Menyusui Lebih Lama Menuai Kritik?
Memutuskan kapan untuk berhenti menyusui sang buah hati merupakan salah satu keputusan krusial dalam hidup seorang ibu. Sebagian ibu akan mulai menghentikan asupan ASI saat bayinya mulai memasuki usia dua tahun, sebagian lain mungkin akan menyusui lebih lama hingga bayinya berusia sekitar tiga tahun.
ParentingPenyembuhan Pasca Melahirkan dan Efeknya Ketika Menyusui I
Seusai melahirkan si kecil, anda pasti akan dihadapkan dengan proses penyembuhan. Beberapa jenis obat akan anda konsumsi untuk memperbaiki kondisi tubuh pasca melahirkan. Namun, apakah obat-obatan yang anda konsumsi aman bagi bayi anda yang sedang menyusu?
ParentingKeuntungan Menyusu yang Didapat Bayi Berusia 4-6 Minggu
Menyusui merupakan salah satu proses yang memang terkenal sangat menguntungkan. Keuntungan-keuntungan ini bisa didapatkan oleh kedua belah pihak, yaitu ibu dan juga bayinya.
ParentingCegah Asma Pada Bayi, Berikan ASI!
Ladies, memberikan ASI pada buah hati Anda ternyata dapat memperkuat paru-paru si kecil, lho. Begitulah hasil dari sebuah studi yang meneliti tentang keunggulan ASI pada bayi, seperti dilansir oleh naturalnews.com.
ParentingBayi Anda Masih Menyusu Hingga 3-4 Bulan? Inilah Keuntungannya!
Seperti yang banyak orang telah katahui, menyusui bayi anda dengan air susu ibu adalah salah satu proses yang paling penting dalam proses perkembangannya.
ParentingAyo Kita Promosikan Kesadaran Menyusui!
Keputusan untuk menyusui bayi tidaklah mudah bagi ibu, terutama ibu pekerja di jaman modern ini. Pengetahuan yang minim, kurangnya dukungan dari orang terdekat, dan gencarnya tawaran kemudahan memberi susu formula menjadi godaan tersendiri.