Apa yang kamu lihat tak seperti kenyataan, mungkin inilah yang bisa kamu ketahui tentang kehidupan yang ditunjukkan banyak orang di Instagram. Karena kebanyakan orang menyukai gambaran sempurna dari kehidupan lewat foto, maka banyak orang berusaha sebaik mungkin menampilkan foto terbaik, bahkan jika itu sebenarnya hanya pura-pura. Inilah yang coba ditunjukkan Geraldine West saat mengungkap perbedaan foto instagram dengan versi kenyataan. Jadi jangan gampang tertipu kehidupan orang di Instagram ya. Besar kemungkinan itu semua bohong.
Ingat zaman sekolah dulu? Bagaimana kira-kira penilaianmu tentang pendidikan di Indonesia? Sudah bagus atau masih perlu dikembangkan lagi? Ada banyak sistem pendidikan di berbagai negara, dan jika kamu ingin tahu pendidikan seperti apa yang dianggap bagus dan mampu memberi pengaruh baik pada anak, maka berikut ini beberapa perbedaan dasar yang bisa kamu perhatikan. Terkadang perbedaan ini mengingatkan masa lalu lho.
Semakin lama semakin banyak saja ide-ide kreatif yang dilakukan untuk membuat hidup jadi lebih mudah. Selama ini karet gelang hanya digunakan sebagai pengikat rambut atau bahkan membungkus makanan Ladies. Tahukah kamu bahwa sebenarnya ada beberapa kegunaan luar biasa karet gelang yang mungkin kamu belum tahu? Simak di halaman ini yuk!
Kehidupan mewah bergelimang harta ala selebriti selalu menjadi bahan obrolan sedap yang tidak ada habisnya. Dengan bakat dan ketenaran luar biasa, rasanya wajar saja jika mereka mendapatkan penghasilan yang wow, terutama bagi selebriti Hollywood. Mulai dari film, serial televisi, musik, hingga iklan, rasanya uang tidak bisa berhenti mengalir.
Beberapa selebriti juga sudah memulai karirnya di dunia showbiz sejak usia belia. Yang berarti mereka dihujani penghasilan melimpah juga sejak usia belia. Namun bukannya hidup berfoya-foya dan gemar menghamburkan uang, beberapa selebriti ini memilih untuk menginvestasikan penghasilannya dalam bentuk rumah, seperti yang dilansir oleh elledecor.com. Rumah yang mereka beli tentu bukan rumah sederhana dengan harga murah. Melainkan rumah mewah yang megah, yang harganya pasti tidak main-main.
Kira-kira siapa saja selebriti yang mampu membeli rumah mewah dari penghasilannya sejak usia muda?
Aleem Iqbal, menjadi salah satu sosok yang banyak diperbincangkan pengguna akun instagram karena sering mengunggah fotonya dengan berganti-ganti mobil mewah. Menyebut dirinya sebagai Lord Aleem, banyak yang memperdebatkan bahwa remaja ini adalah salah satu pemenang lotere yang membuatnya tiba-tiba menjadi remaja kaya di Britania. Yuk lihat apa saja koleksi mobil mewah yang dipamerkan Aleem.
Ladies, negara yang dikenal dengan budaya bebasnya tak lantas membuat semua remajanya juga mengikuti kebudayaan tersebut. Seperti contohnya beberapa remaja ini yang menata kamarnya sangat rapi. Inspiring banget lho Ladies.