Sosok Ria Miranda seakan menjadi penyegar dalam dunia fashion tanah air khususnya modestwear. Seperti apa perjalanan Ria Miranda dalam menempuh karir dibidang fashion? Simak keseruan cerita Ria Miranda dalam lady Boss berikut ini.
Mendirikan bisnis pasti memiliki cerita tersendiri bagi Linda Anggreaningsih, agar bisa menjadi solusi dan sahabat bagi para Wanita muslim di Indonesia. Seperti apa perjalanan bisnis dari pendiri Buttonscarves ini? Cek video selengkapnya ya..
Masa Pademi tidak menghalangi Randu Zulmi untuk terus mencari kegiatan yang menarik. Ia pun menemukan habit baru selama menjalani masa karantina. penasaran seperti apa sih habit baru dari Randu Zulmi? yuk simak video berikut ini..
Simak penuturan Poppy Dihardjo, penyintas KDRT yang berhasil bangkit bahkan membantu sesama perempuan dengan nasib serupa di video Lady Boss di atas ini!