Pada minggu ke- 35 ini, Bunda dapat menyajikan pizza ala buatan sendiri dengan bahan utama kembang kol yang mengandung vitamin K yang berguna untuk proses pembekuan darah.
Satu dari sekian banyak keluhan yang paling sering disampaikan ibu hamil di minggu-minggu ke-35 kehamilan adalah ketakutan atau kekhawatiran terhadap proses persalinan yang sudah semakin dekat.
Moms, saat janin sudah berada di dalam kandungna Moms selama lebih dari 8 bulan, Moms pantas untuk mengetahui bagaimana kondisi si kecil di perut Moms.
Ingatkah anda bahwa dahulu di minggu-minggu awal kehamilan anda dan beberapa minggu di trimester kedua anda merasakan bahwa anda sering ingin buang air kecil, Ladies?
Ketika kehamilan anda mencapai minggu ke-35, dengan perut yang semakin membesar, orang-orang pasti akan tergoda untuk memegang dan mengelus perut anda.