Sukses

Kisah di balik tren Kebaya Janggan yang dikenakan Dasiyah di Gadis Kretek

Salah satu poster film Gadis Kretek memperlihatkan Dian Sastro yang dibalut kebaya Janggan warna hitam dengan detail emboss yang dipermanis dengan bros. [Foto: Instagram/therealdisastr]
FashionOutfit Serba Hitam dan Kebaya Janggan Dasiyah di Gadis Kretek Jadi Gambaran Lady Boss di Era 1960an
Kisah di balik tren Kebaya Janggan yang dikenakan Dasiyah di Gadis Kretek
Kebaya janggan sendiri merupakan kebaya dengan potongan menyerupai surjan dengan kancing di bagian leher kiri bawah hingga menutup leher atas. [@hagaipakan]
Photo8 Parade Kebaya Janggan Dasiyah yang Diperankan Dian Sastrowardoyo di Film Gadis Kretek
Serial ‘Gadis Kretek’ tayang di Netflix pada 2 November lalu sukses bikin penonton terpukau. Selain alur cerita yang menarik, pakaian kebaya yang selalu dikenakan ‘Jeng Yah’ atau ‘Dasiyah’ (Dian Sastrowardoyo) setiap hari juga mencuri perhatian. Sebab, ia selalu terlihat mengenakan kebaya janggan berwarna monokrom setiap hari. Berikut parade kebaya janggan ala Jeng Yah yang bisa kamu jadikan inspirasi!
Outfit Tradisional Dian Sastro/copyright instaram/ therealdisastr
Fashion5 Potret Dian Sastro saat Kenakan Busana Tradisional
Intip busana tradisional Dian Sastro, mulai dari beskap hingga kebaya kutu baru.