Kate Spade New York kembali meluncurkan koleksi terbaru Spring 2025. Pada musim ini, Kate Spade New York mencari apresiasi dalam hal-hal kecil. Berikut koleksi lengkap head to toenya.
Intip beda gaya Eca Aura dan Adhisty Zara dengan sentuhan warna-warna lembut serta aksesori dari Kate Spade New York sebagai inspirasi tampilan hangout akhir pekan.
Kate Spade New York meluncurkan koleksi Pre-Spring 2025 terbarunya. Koleksi ini merayakan energi perayaan Hari Valentine dan Tahun Baru Imlek yang dikemas dalam nuansa feminin, kontemporer, dan joyful yang tetap menampilkan elemen khas dari brand asal Amerika Serikat ini, yaitu dots, stripes, dan colors. Lalu apa saja koleksinya? Yuk intip
Aktris Febby Rastanty menghadiri peragaan busana kate spade new york di ajang New York Fashion Week, ia juga menjelajahi kota mengenakan beberapa koleksi tas, ready-to-wear dan aksesoris dari kate spade new york. Mari intip beberapa outfit of the day Febby selama di New York.