EntertainmentKlarifikasi Terkait Restu Orangtua untuk Hubungan Nikita Willy dan Indra PriawanAktris Nikita Willy baru saja dilamar sang kekasih, Indra Priawan dalam sebuah momen romantis. Hal tersebut pun seolah membantah kabar yang menyebut hubungan mereka sempat terganjal restu orangtua.