Bertugas menjadi Produser dalam film ‘I Am Hope’, Wulan Guritno merasa khawatir yang berlebih saat film ini akan dirilis. Wulan berharap masyarakat suka dengan film ini, dan berharap apa yang digambarkan para pemain, sesuai dengan cerita para pejuang kanker.
RAN ikut berpartisipasi dalam film ‘I Am Hope’ dengan mengisi salah satu soundtrack dalam film ini. Selain itu, Ayah dari Rayi RAN pernah menjadi pejuang kanker, dan hal itu membuat RAN sangat dekat dengan penderita kanker.
kut ambil peran di dalam film ‘I Am Hope’, Tatjana Saphira tampil berbeda di beberapa adegan. Banyak yang mempertanyakan, apakah Tatjana dibotakin beneran untuk film ini? Seperti inilah jawaban Tatjana.
Film ini berawal dari penjualan gelang ‘Hope’, karena banyaknya dukungan dalam project ‘I am Hope’ membuat Wulan Guritno tidak menyangka, dan project ini bisa berjalan lancar.