Melakukan hubungan seksual pada saat sedang menjalani kehamilan, apakah membahayakan? Mungkin anda kerap membayangkan menjalani kehamilan selama sembilan bulan tanpa melakukan hubungan ranjang.
Bercinta saat sedang hamil, apakah aman? Anda mungkin pernah mempertanyakan hal tersebut, apalagi jika anda baru mengalami kehamilan yang pertama.
Ladies apakah anda saat ini sedang mengandung atau sedang mempersiapkan kehamilan?Jika jawabannya “ya”, mungkin anda kerap bertanya apakah aman melakukan hubungan seksual saat sedang berbadan dua.
Ketika mengandung, sangat wajar jika gairah seksual mengalami peningkatan atau penurunan, terutama pada wanita. Mengalami perubahan fisik yang drastis tentunya bukan perkara mudah untuk diatasi.
Ketika mengandung, seorang wanita mengalami peningkatan hormon, terutama pada trimester kedua. Setelah gejala mual-mual mulai mereda, ibu hamil akan mulai merasakan gairah seks yang luar biasa.
Ladies, saatnya mengetahui kelanjutan beberapa hal penting terkait berhubungan intim semasa kehamilan seperti disarankan kembali melalui laman menshealth.co.id.
Ladies, ternyata mitos itu sudah lekat dengan kehidupan masyarakat di Indonesia. Tidak hanya mitos mengenai seksual saja, tapi mitos tentang seputar kehamilan juga banyak beredar dan meluas di masyarakat lho.
Ladies, saat Anda sedang dalam keadaan mengandung, pasti Anda pernah menolak ajakan pasangan Anda untuk bercinta karena Anda merasa tidak mood untuk melakukannya.