Selama pacaran dengan Samuel Zylgwyn, Franda merasa sulit sekali untuk menghabiskan waktu bersama. Pastinya setelah menikah nanti, Franda memiliki banyak tempat yang akan ia kunjungi bersama Samuel.
Franda merasa kaget dengan semua kejutan yang diberikan Samuel Zylgwyn kepadanya. Menurutnya, Samuel sangatlah romantis dan selalu mempersiapkan setiap kejutan dengan matang.
Pernikahan Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie banyak memberikan inspirasi kepada pasangan selebriti lainnya. Tetapi tidak dengan Franda yang menginginkan pesta outdoor yang kekeluargaan. Franda menginginkan pesta yang sederhana and penuh makna.
Melihat banyaknya perceraian di kalangan selebriti, Franda pernah memiliki rasa trauma dengan sebuah pernikahan. Melihat ketakutan Franda yang seperti itu, Samuel berusaha meyakinkan Franda untuk melawan ketakutannya bersama Samuel.
Franda dan Samuel Zylgwyn akan menikah di tahun 2016. Keduanya masih menutup rapat, tanggal yang mereka tentukan untuk menjadi hari pernikahannya. Bahkan sampai saat ini, mereka belum mulai untuk fitting baju pernikahan.
Franda sempat berkaca-kaca saat Samuel Zylgwyn melamarnya di depan seluruh keluarga besar. Franda tidak menyangka Samuel akan melamarnya pada hari itu, ia sangat kagum dan menghargai apapun yang Samuel lakukan.
Satu tahun menjalin hubungan pacaran, Franda yakin untuk melangkah ke pelaminan dengan Samuel Zylgwyn. Ia mengaku, banyaknya persamaan antara dirinya dengan Samuel, membuat ia yakin bahwa Samuel adalah jawaban dari Tuhan.
Belakangan ini Samuel Zylgwyn telah mengumumkan ke media, bahwa dirinya akan melepaskan keyakinannya demi Franda. Tetapi nyatanya, belum ada pembicaraan pasti tentang agama, diantara Franda dan Samuel.
Ditengah makan malam keluraga, tiba-tiba Samuel Zylgwyn memberi Franda sebuah cincin, sesaat kemudian, anggota keluarga yang hadir meneteskan air mata bahagia. Simak romantisnya cara Samuel Zylgwyn melamar Franda.
Samuel Zylgwyn telah melamar Franda pada Jumat, 16 Oktober 2015. Tetapi, Samuel tidak hadir bersama keluarga besarnya. Samuel memiliki rencana untuk mengajak keluarganya berkunjung ke Malang, untuk menemui keluarga besar Franda.