Musim semi identik dengan floral dan pastel. Musim gugur dengan warna gelap. Lalu bagaimana dengan tren haute couture yang diinterpretasikan ke gaya sehari-hari?
Memasuki bulan Juni, koleksi Resort 2016 makin bertambah. Victoria Beckham, Alexander Wang, dan Calvin Klein baru saja memamerkan koleksi mereka. Mari kita bahas satu per satu.
Well, sudah 2 koleksi yang Peter Copping buat untuk rumah mode Oscar de la Renta. Tapi, koleksi Resort 2016 harus makin menunjukkan kapasitas dirinya sebagai desainer.
Menghadirkan nuansa Tiongkok ke dalam gaya berpakaian tidak harus selalu berujung pada cheongsam. Mengambil aksen atau warna khas negara tirai bambu juga bisa menjadi pilihan.
Perempuan lanjut usia ini menyaksikan apapun yang datang dan pergi di New York. Termasuk tren. Tapi, Iris Apfel tetap setia dengan gayanya yang ‘berlebihan’. Itu pula alasan ia sangat iconic.
Festival musik dan seni paling stylish yaitu Coachella Valley Music and Arts Festival is back! Lihat apa yang dipakai para seleb dan musisi di weekend pertama festival ini.
Dunia fashion memang selalu punya banyak kejutan. Di runway Fall/Winter kali ini para designer membawa kembali outfit-outfit lama yang ternyata masih terlihat super stylish!
Sambut satu kota lagi yang tidak kalah stylish dengan New York, London, Milan, atau Paris. Kali ini, Seoul menjadi pusat perhatian dunia, khususnya lewat perhelatan Seoul Fashion Week.