PhotoInspirasi Gaya Hijab Simple Mualaf Asal Korea: Ayana MoonGaya hijab dari selebriti dan public figure memang selalu bisa jadi inspirasi. Nah, kali ini Vemale akan coba hadirkan gaya dari Ayana Moon. Ayana Moon punya gaya berhijab yang sederhana tapi tetap stylish lho! Intip di galeri berikut ini yuk Ladies.