Seperti menjadi agenda tahunan, para alumni Puteri Indonesia 2022 kembali menggelar acara buka puasa bersama. Erina Gudono dan rekannya tampak kompak mengenakan beragam versi modest wear sebagai dress code. Berikut potretnya!
Hari Perempuan Internasional tepat diperingati pada (8/3/25) setiap tahunnya, sebagai bentuk penghormatan terhadap perjuangan perempuan dalam mencapai kesetaraan hak. Beberapa publik figur pun merayakannya dengan mengunggah foto dirinya dengan caption mengenai bangga menjadi perempuan. Siapa saja mereka? Yuk intip
Photografer Rio Motret baru saja membagikan foto arsip keluarga mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresiden RI Bogor. Tampak foto diambil sebelum Jokowi lengser dari masa jabatannya. Bagaimana hasil fotonya? Yuk intip
Setelah menjadi ibu, Erina Gudono tetap menyempatkan diri untuk berkumpul bersama teman-temannya termasuk para alumni Puteri Indonesia 2022. Terbaru, ia hadir merayakan ulang tahun temannya di Puteri Indonesia. Bagaimana tampilannya? Yuk intip
Kebaya dengan warna pastel memancarkan keanggunan yang lembut dan elegan. Warna-warna pastel seperti pudarnya merah muda (soft pink), biru muda (baby blue), mint, lavender, atau krem memberikan kesan feminin yang tenang dan tidak mencolok, namun tetap memikat. Intip inspirasinya dari Beby Tsabina hingga Erina Gudono
Kebaya berwarna orange memancarkan kesan yang cerah, berani, dan energik. Warna ini sering dipilih untuk acara-acara istimewa karena memberikan tampilan yang segar dan penuh semangat. Yuk, intip inspirasinya dari Andien Aisyah, Yuki Kato, hingga Erina Gudono.
Setelah menikah dengan Kaesang, penampilan Erina Gudono pun selalu mencuri perhatian. Ia kerap tampil mengenakan wastra nusantara dipadukan item fashion branded. Begini tampilannya.