Usia pernikahan Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara genap dua tahun. Pada hari spesialnya tersebut, Dimas mengungkapkan berawal dari mimpi, hingga mimpi bersama Nadine Chandrawinata
Bagi pasangan Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara, meski kerap disibukkan dengan kegiatan masing-masing, nyatanya untuk momen-momen tertentu romantisme tetap diperlukan.
Meski terkesan tertutup dan jauh dari publikasi, nyatanya kemesraan Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara bisa disaksikan dalam beberapa foto yang diunggah di sosial media.