Desainer Ragowo Hediprasetyo Djojohadikusumo atau Didit Hediprasetyo menggelar pameran seni bertajuk “Negeri Elok”. Berlangsung pada 2-6 Februari ini menampilkan karya-karya seniman dan desainer Tanah Air.
PMR Cube bisa dibilang sebuah pergelaran seni rupa dan desain fashion kontemporer persembahan Indonesia Tatler. Berlangsung dari tanggal 1 sampai 6 Desember 2011 di Sampoerna Strategic Square Jakarta, diharapkan dapat menarik sekitar 9000 pengunjung selama lima hari dan memamerkan lebih dari 100 hasil karya seni baru.
Tidak sembarang desainer atau pembeli bisa terlibat dalam dunia haute couture. Perlu undangan khusus dengan sederet persyaratan untuk bisa menggelar couture show. Gaun yang hanya dibuat satu per desain ini memiliki price tag yang siknifikan dan hasilnya pasti gaun one of a kind that will blow your mind. So, shall we start looking at pretty dresses?Image: www.style.com, Foto untuk show Didit Hediprasetyo, Patrice Stable.
Untuk koleksi couture spring/summer ini Didit Hediprasetyo terinspirasi dari perjalanannya ke Tokyo. Sehingga koleksi kali ini kental dengan nuansa timur seperti teknik lipat origami, obi sash dan juga rok geisha. Kain songket dipilih menjadi salah satu material untuk koleksi couture kali ini, perpaduan benang emas dan perak membuat koleksi ini terlihat semakin elegan. Warna pastel macaroon seperti pink, peach dan nude dipilih jadi palet koleksi. Sebuah karya anak bangsa yang menempati sorotan di panggung dunia.