Acara Vidio Slate Announcement 2024 yang digelar pada Kamis (29/2) bertabur bintang. Deretan artis yang hadir tampil glamor dalam balutan gaun warna merah-hitam. Intip adu gaya mereka berikut ini.
Hari Valentine tinggal di depan mata, sudah sahabat Fimela mempersiapkan tampilan untuk kencan bersama orang terkasih? Jika belum, berikut ini beberapa inspirasi outfit bersama pasangan dari artis yang kerap tampil harmonis.
Dian Sastrowardoyo selalu cantik dalam setiap tampilannya. Tak terkecuali ketika sedang bermain tenis. Paras cantiknya pun semakin menawan ketika dirinya melepas senyum dan tawa ketika bola yang dipukulnya melambung keluar lapangan.