Tepat pada 24 Juli diperingati dengan Hari Kebaya, Dian Sastrowardoyo pun merayakannya dengan mengunggah beberapa foto dirinya mengenakan kebaya. Berikut tampilannya.
Dian Sastrowardoyo dan Titi Radjo Padmaja baru-baru ini membagikan momen saat tiba di Jakarta. Keduanya pun menarik perhatian dengan tampilan santai dan apa adanya.
Blazer jadi salah item fashion yang wajib dimiliki karena mudah dipadukan dengan pakaian lainnya. Berikut ini beberapa referensi mengenakan blazer dari para artis.
Putih jadi warna yang pas dipadukan dengan item fashion dan warna lainnya. Termasuk kebaya putih yang bisa dikenakan di berbagai acara dari pernikahan bahkan hingga acara kasual. Berikut ini beberapa inspirasi kebaya putih dari para artis tanah air.