Cherly eks Cherrybelle dan calon suaminya, Arthur Panjaitan berencana untuk bulan madu ke Eropa atau Amerika Serikat setelah menikah.