Temukan 7 rekomendasi buku fiksi yang bisa jadi penyemangat hidupmu. Dari kisah penuh inspirasi hingga cerita menyentuh hati, bacaan ini cocok untuk menemanimu di saat butuh motivasi dan energi baru.
Ketika masa lalu yang terlupakan memaksa Min So-ra dan Ryu Jun hidup bersama, kisah cinta tak terduga pun dimulai di tengah sorotan media dan konflik hati.
Melalui delapan kisahnya, buku ini menggambarkan bagaimana tokoh-tokoh berusaha menemukan pegangan di tengah kegelapan, belajar menghargai satu sama lain, dan menjalani hidup meski penuh tantangan.