Tyas Mirasih kian sibuk. Selain syuting FTV, ia juga sibuk mengurus warung nasi gorengnya bersama sang kekasih.