Buah merupakan salah satu makanan yang mengandung berbagai nutrisi sehat buat kesehatan. Buah, juga menjadi makanan pencuci mulut yang digemari banyak orang. Bicara mengenai buah, kali ini Vemale punya beberapa potret menarik mengenai penyajian buah yang cantik dan keren abis.
Berbagai macam buah diukir dan dibentuk menjadi berbagai bentuk yang menarik. Penasaran seperti apa? Simak baik-baik galeri fotonya berikut ini ya.
Bagi seseorang yang memiliki kreativitas seni tinggi, berbagai barang di sekitarnya tentu bisa disulap jadi karya seni unik. Bahkan, ketika barang tersebut merupakan buah-buahan. Kali ini Vemale punya beberapa potret mengenai buah-buahan yang disulap jadi karya seni unik. Tak hanya unik, karya ini sangat menarik dan epik.
Penasaran seperti apa? Simak galeri fotonya di sini.
Jika kamu masih ingin membuat anak suka makan buah, mungkin kamu bisa mengenalkan buah semangka yang manis, mudah dimakan dan mudah dikreasikan dengan cara unik. Seperti beberapa ukiran dan desain menyajikan salad buah semangka berikut ini. Dengan memanfaatkan kulit semangka itu sendiri, kamu bisa menarik perhatian anak dengan kulit buah semangka yang sudah dibentuk lucu.
Jika merayakan ulang tahun, salah satu hal yang tak lepas dari perayaan ini adalah kue ulang tahun. Tapi jika kamu sudah bosan dengan kue-kue manis yang biasa dan bisa bikin gemuk, kini ada alternatif lain kue ulang tahun yang lebih sehat, kue dari buah.
Anti-mainstream, manis dan yang pastinya sehat, dengan kue buah ini kamu yang sedang diet nggak usah khawatir lagi ladies. Bisa jadi inspirasi surprise unik orang tersayang nih.
Kini buah nanas tak hanya berwarna kuning. Penelitian terbaru menemukan bahwa buah nanas bisa direkayasa jadi berwarna pink atau merah muda dengan rasa buah yang lebih manis. Izin peredaran nanas berwarna pink ini sendiri sudah dikantongi para peneliti sejak setahun yang lalu.
Tak hanya warnanya yang unik dan menyenangkan, rasa nanas pink juga dikatakan lebih manis serta lezat. Berikut adalah beberapa potret nanas pink.
Selain bunga, untuk mempercantik dan membuat suasana rumah semakin fresh, kita bisa menanam pohon buah Ladies. Tapi perlu khawatir bahwa pohon buah akan tumbuh besar dan rindang karena pohon buah bisa dibuat sebagai tanaman bonsai dan ditanam di pot-pot yang tidak terlalu besar.
Jangan cemas pohon buah tersebut tak akan berbuah. Dengan metode perawatan yang tepat, pohon buah tersebut akan tetap berbuah. Bahkan nih ya, buah yang dihasilkan tak kalah berkualitas dari pohon buah yang besar serta rindang. Kalau nggak percaya, Vemale berikan beberapa pohon buah yang dibuat bonsai dan memiliki buah berkualitas.
Berikut beberapa galeri fotonya. Awas baper dan jadi kepingin punya juga pohon buah seperti ini juga ya? ^___^
Buah merupakan salah satu makanan yang memiliki banyak manfaat buah kesehatan dan kecantikan. Meski begitu, nampaknya masih banyak orang yang nggak suka buat makan buah. Penyebabnya beragam, ada yang bilang buah rasanya nggak enak, buah mudah sekali membuat neg atau memang nggak suka sama buah karena baunya aneh.
Rasanya, sangat disayangkan jika kamu juga tak suka sama buah Ladies. Padahal, buah adalah makanan yang paling sehat dan bisa bikin kamu makin cantik serta awet muda. Kalau kamu ingin menyukai makan buah, solusinya cukup mudah kok. Kamu hanya perlu menyajikan buah dengan sajian yang menarik. Sepertinya halnya menyajikan buah sebagai salad buah.
Tak hanya membuat kamu suka makan buah, penyajian ini juga bakal bikin kamu semakin cinta sama buah dan nggak bosen makan buah. Seperti apa penyajian tersebut? Berikut galeri fotonya.
Buah strawberry merupakan salah satu buah yang rasanya segar, enak dan pastinya sehat. Baik anak-anak maupun orang dewasa, tentunya suka dengan buah strawberry. Untuk menikmati buah strawberry, kita bisa menikmatinya secara langsung, membuatnya sebagai jus buah, membuatnya sebagai hiasan pada kue atau puding. Atau, kalau ingin yang lebih nikmat lagi, strawberry bisa dinikmati bersama cokelat manis seperti yang berikut ini.
Dikutip dari laman facebook.com/ArchiDesiign, buah strawberry berlapis cokelat ini tak hanya nikmat dan lezat saja. Lebih jauh, rasa strawberry berlapis cokelat ini juga sangat mengesankan. Bahkan, beberapa orang mengatakan jika sajian ini bisa bikin diet gagal. Penasaran seperti apa panganan yang enak dan lezat tersebut? Berikut galeri fotonya.
Buah merupakan salah satu makanan yang tak hanya enak saja. Lebih jauh, buah juga merupakan makanan yang sehat. Namun sayang, meskipun buah adalah makanan yang enak dan sehat, tidak semua orang suka dengan buah. Untuk itu, cara penyajian buah yang menarik sangat perlu untuk dilakukan.
Kali ini, dikutip dari laman facebook.com/ArchiDesiign, agar buah semakin menarik, ada penyajian menarik, unik dan mengesankan dari buah. Penyajian tersebut adalah penyajian buah dengan membentuknya seperti kupu-kupu. Penasaran kira-kira seperti apa penyajiannya? Berikut galeri fotonya. Simak baik-baik ya...
Untuk membuat sajian buah-buahan menjadi lebih menarik, menggugah selera dan mengesankan, salah satu hal yang bisa dilakukan adalah dengan menghias buah-buahan tersebut. Dikutip dari laman facebook.com/3dfirstaid, mengkreasikan buah-buahan tak hanya bisa membuat sajiannya makin menarik saja. Lebih jauh, hal ini juga akan membuat buah-buahan menjadi lebih menggugah selera dan mengagumkan.
Dan berikut adalah beberapa sajian buah yang menarik tersebut. Selamat menikmati ya.
Buah strawberry adalah salah satu buah yang tak hanya lezat dan menyegarkan saja. Buah strawberry juga termasuk ke dalam salah satu jenis buah yang memiliki bentuk cantik dan sangat baik untuk kesehatan ataupun untuk kecantikan. Tapi, jika buah strawberry disajikan seperti biasanya, mungkin hal ini akan terasa biasa dan tak ada yang spesial. Berbeda halnya dengan sajian strawberry yang unik dan menggemaskan. Kali ini, Vemale akan memberikan beberapa potret penyajian unik dari buah strawberry. Penyajian itu adalah menyajikan buah strawberry dengan beragam bentuk menarik dan tidak biasa. Seperti apa sih penyajian yang unik dan tak biasa tersebut? Berikut galeri fotonya. ^__^
Salad buah adalah salah satu makanan yang tak hanya lezat tetapi juga sangat sehat. Tapi sayang, karena penyajiannya yang kurang menarik, membuat salad buah tak begitu digemari. Namun kini kamu tak perlu khawatir Ladies, ada beberapa salad buah yang didesain dengan sangat unik seperti kubus rubrik.
Saat melihat salad ini, kamu pun akan semakin tertarik padanya dan berusaha secepat mungkin untuk menghabiskannya. Dan inilah beberapa salad tersebut. Selamat menikmati ya...