LifestyleSering Dilakukan, Inilah 5 Contoh Perilaku Body Shaming yang Tidak DisadariPerilaku body shaming seringkali terjadi tanpa disadari. Hal ini terjadi karena kita berpikir bahwa apa yang diucapkan merupakan candaan. Berikut beberapa contoh perilaku body shaming.