Pilihan busana yang nyaman, tertutup, hingga statement outerwear sukses membuktikan bahwa bumil tetap bisa tampil stylish. Yuk, intip potret gaya liburan para seleb berikut ini, Sahabat Fimela.
Paris Fashion Week selalu menjadi ajang unjuk gaya para selebritas dunia, dan musim ini, Loewe menghadirkan pemandangan yang tak kalah menarik. Dalam koleksi Spring/Summer 2026 yang digarap oleh Jack McCollough dan Lazaro Hernandez, para bintang dari berbagai negara tampil memukau di barisan depan.
Setelah musim panas menghadirkan koleksi penuh keceriaan, Sapto Djojokartiko kini mempersembahkan koleksi Fall/Winter 2025 yang lebih tenang, intim, dan berlapis makna.