Halo, Fimelova! Masih dalam suasana perayaan Imlek, kami tersinpirasi untuk mengungkap rahasia di balik kecantikan perempuan dari negeri bambu. Perempuan Cina memang terkenal dengan kulitnya yang putih dan mulus bak porselen. Lalu, apa saja sih kebiasaan yang biasa mereka lakukan untuk menjaga kecantikan mereka? Yuk, kita simak bersama!
Beberapa informasi seputar kecantikan yang kamu dapatkan dari orang tua maupun kerabat mungkin akan langsung kamu terima begitu saja. Tanpa sadar, kamupun akhirnya akan terbiasa melakukan hal – hal yang sebenarnya tidak perlu kamu lakukan. Salah satu contohnya adalah pernyataan yang menyebutkan bahwa menyisir rambut sesering mungkin dapat membuat rambut lebih berkilau. Padahal, faktanya menyisir rambut terlalu sering hanya akan membuat rambut menjadi mudah patah dan rontok. Mau tahu fakta dan mitos menarik lainnya? Keep reading!
"The best thing is to look natural, but it takes makeup to look natural". Siapa yang setuju dengan kutipan kata-kata dari Calvin Klein di atas? Memang tidak bisa dipungkiri kalau make up sudah menjadi salah satu kebutuhan yang tidak bisa lepas dari perempuan. Namun, terkadang kesalahan dalam merias wajah malah akan membuat seseorang terlihat tidak menarik. Kali ini kami akan memberikan tips cara koreksi beberapa kesalahan yang biasa dilakukan seseorang dalam merias wajah. Keep reading!
Kami yakin bahwa semua perempuan selalu ingin tampil cantik dan menarik dalam setiap kesempatan dan dalam keadaan apapun. Kalau kamu mau mengeksplorasi dan bereksperimen dengan barang-barang yang ada disekitar kamu, ada beberapa trik yang simpel dan lebih hemat untuk tetap terlihat cantik disaat keadaan sedang tidak bersahabat. Penasaran seperti apa? Yuk, kita cari tahu!
Halo, Fimelova! Kurang dari dua minggu lagi, Hari Natal akan tiba! Pasti kamu sudah menerima ataupun membayangkan aneka kue lezat yang menggugah selera, kan? Nah, berikut informasi tentang nilai gizi yang terkandung dalam beberapa jenis kue Natal agar kamu bisa menghitung berapa jumlah kalori ataupun lemak dalam setiap kue. Dengan begitu, kamu tetap bisa menikmatinya tanpa khawatir tubuh menjadi gemuk. Here we go!
Sebelum potong rambut, kenali dulu tipe wajah kamu. Karena jika salah model, malah jadinya bad hair day berminggu-minggu. So, baca dulu artikel ini atau jika perlu bawa contoh gambar ini sebelum buat janji ke salon.