Luna Maya mengajak para perempuan untuk bangga atas dirinya di hari perempuan internasional. Menurut Luna, para lelaki harus bersyukur dengan adanya perempuan di dunia ini.
Maraknya kasus kejahatan terhadap anak, Tora Sudiro merasa khawatir dengan kelima anak perempuannya. Tora berusaha menjadi pendengar yang baik untuk sang anak, agar selalu adanya komunikasi yang baik juga.
Adinda Thomas tidak mau melakukan kesalahan lagi dalam memilih pasangan. Sebelum resmi berpacaran dengan kekasih barunya, ia sempat melakukan beberapa tes kepada pasangan, guna meyakinkan bahwa dirinya tidak salah pilih.
Ada cerita unik dari percintaan Adinda Thomas di masa lalu. Ia sempat memiliki mantan pacar yang tidak menyukai profesinya sebagai seorang pekerja seni. Tapi itu semua masa lalu dan saat ini Adinda sudah memiliki pacar yang lebih baik.
Adinda bercerita sempat diberikan perhatian lebih oleh Omesh. Tetapi itu hanya sebatas usaha untuk membangun chemistry yang baik. Adinda mengaku, Omesh sangat professional.
Ajun Perwira mendalami bakatnya di dunia musik. Selain bergabung dalam sebuah band, ia juga sedang seru menjadi disc jockey (DJ) dan melakukan tour ke beberapa daerah.
Di usia yang tidak lagi muda, Arzeti Bilbina tak henti menuntut ilmu. Ia baru saja menyelesaikan studi S2 jurusan Ekonomi Kreatifnya dengan tesis Implementasi Ekonomi Kreatif di Kota Bandung.
Dewi Sandra tak pernah kehabisan kata, bahkan saat kami memberikan pertanyaan acak, mulai dari arti cantik baginya sampai soal laki-laki, dia tak juga putus bercerita. Lihat ekspresinya yang tak terduga waktu kami memintanya menjawab lebih singkat! Producer: Ayu Shitarani, Videographer: Satrya Damarjati, Video Editor: Dey Ainiswari, Make up: Wardah, aksesori: Rinaldy A. Yunardi, wardrobe: Barli Asmara.
Dewi Sandra benar-benar berubah! Tak cuma soal penampilan yang kini mantap berhijab, Dewi juga mengaku lebih nyaman dengan “hidup baru”-nya. Producer: Ayu Shitarani, videographer: Satrya Damarjati, video editor: Dey Ainiswari, make up: Wardah, accesories: Rinaldy A. Yunardi, wardrobe: Barli Asmara.
Sandra Dewi merasa bahwa dia bukan figur publik biasa. Kemampuannya untuk bertahan di dunia showbiz Indonesia bukan karena ramainya gosip di acara infotainment, tapi melainkan berkat prestasinya. Fotografi: Glenn Prasetya. Makeup and Hairdo: Adi Adrian & team. Lokasi: Silla Home - Level One, Grand Indonesia. Styling: Dien Tirto Buwono. Asisten Stylist: Cynthia Listiyani. Videografer: Jimmy Indra