1/6
Penampilan Ashanty ini sukses memancarkan kesan ceria dan memesona, sejalan dengan tema ulang tahun Arsy. Dengan makeup soft glam, bandana bunga, serta paduan busana kasual namun stylish, Ashanty benar-benar menjelma menjadi "Moana" versi elegan yang memukau! [@bystefanylayata].