Renata tampil mengenakan kebaya putih lace warna putih dari Toton the Label dipadukan dengan bawahan kain berbordiran sambil membawa tas bulat putih ini. [@renata711]
Sabrina Chairunnisa mengenakan kebaya brokat warna hijau lengan pendek dipadukan obi hijau. Kebaya buatan Intan Avantie ini dipadukan bawahan kain batik pendek. Ia membawa tas silvernya. [@sabrinachairunnisa_]
Ririn Ekawati tampil mengenakan mengenakan kebaya modifikasi warna fuschia. Kebaya buatan Maison Baaz Couture ini memiliki detail inner brokat lengkap dengan globe dipadukan korset berpayet dan bawahan kain batik slit. Ia membawa clutch hitam. [@ririnekawati]
Luna Maya tampil serba putih dengan kebaya kerah tinggi dihiasi beads di bagian atas. Kebaya Sejauh Mata Memandang ini dipadukan selendang dan rok slit motif hitam. Ia juga membawa tas putihnya. [@lunamaya]
Rossa mengenakan kebaya baby blue dihiasi bunga 3D pada bagian lengan. Kebaya panjang sheer ini dibuat oleh Eddy Betty dipadukan bawahan kain batik. [@itsrossa910]
Valerie Thomas mengenakan kebaya modern warna biru putih dibuat oleh RM Radinindra Nayaka Anilasuta dipadukan bawahan kain batik coklat. [@valerieethomas]
Dian Sastrowardoyo tampil kembali mengenakan kebaya janggan hitam dari Didi Budiardjo. Dipadukan bawahan kain coklat sambil membawa handbag emas. [@therealdisastr]
Titi Radjo Padmaja mengenakan kebaya putih lengan panjang transparan. Kebaya dari Denny Wirawan ini dipadukan obo kuning bermotif diatas belt songket, serta kain hijau bermotif silver. [@titiradjopadmaja]
Alyssa Daguise tampil dengan kebaya modern coklat leather dengan list gold, dipadukan bros keemasan. Kebaya lengan panjang dari Dibba dipadukan kain batik panjang. [@alyssadaguise]
10 Gaya Publik Figur Dibalut Kebaya Modern saat Hadir di Acara yang Sama, Aura Perempuan Indonesia Terpancar dari Ririn Ekawati-Dian Sastro
Kebaya sudah ditetapkan menjadi warisan tak benda oleh UNESCO. Para artis pun hadir mengenakan kebaya modifikasi di acara yang sama. Intip siapa paling stunning.
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip