Baru Menggelar Acara Langkahan, Ini 6 Potret Kedekatan Ayushita dan Sang Adik
Kebahagiaan kini melingkupi keluarga Ayushita. Pasalnya adik dari Ayushita, Wiranatanegara Nugraha akan menikah dengan sang kekasih. Ayushita pun melakukan upacara adat Jawa yaitu prosesi langkahan. Terlepas dari hal tersebut, seperti apa sih kedekatan Ayushita dengan adiknya?
Jessica Jane, seorang konten kreator dan selebriti yang dikenal dengan pesonanya, baru-baru ini menghebohkan penggemarnya dengan kabar bahagia. Ia resmi dilamar oleh sang kekasih di tepi danau yang indah dalam suasana romantis. Intip potret penampilannya yang anggun berikut ini!