Memiliki segudang kesibukan, Chicco Jeriko tak lupa akan perannya sebagai ayah. Ketika ada waktu luang, suami Putri Marino itu kerap menghabiskan waktu dengan putrinya, Surinala. [Instagram/chicco.jerikho]
Kebersamaan Chicco dengan Surinala pun tampak selalu hangat di berbagai kesempatan. Salah satunya ketika mereka menghabiskan waktu bersama di Jepang. [Instagram/chicco.jerikho]
Dalam perjalanan yang diabadikan dalam sebuah vlog, Chicco dan putrinya tampak amat dekat. Ada satu momen ketika Suri tertidur di pelukan sang ayah. [Instagram/chicco.jerikho]
Momen hangat lainnya terlihat ketika Chicco dan Surinala sedang bermain salju. Jiwa kebapakan aktor 38 tahun itu begitu terpancar. [Instagram/chicco.jerikho]
Tahun ini, Surinala akan genap berusia 5 tahun. Meski semakin beranjak besar, namun sepertinya Chicco masih menganggap sang putri anak kecil yang perlu diperlakukan spesial. [Instagram/chicco.jerikho]
Sejumlah Momen Hangat Chicco Jerikho Bersama Surinala, Tebar Senyum Kebahagiaan di Banyak Momen
Meski sibuk dengan sejumlah aktifitas, Chicco Jerikho tak pernah kehabisan waktu untuk Surinala, anaknya. Kehangatan hubungan ayah dan anak itu pun terlukis dalam beberapa potret berikut.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip
Louis Vuitton kembali menegaskan identitasnya sebagai rumah mode yang lekat dengan makna perjalanan lewat kampanye Menswear Spring–Summer 2026. Di bawah arahan Men’s Creative Director Pharrell Williams, kampanye ini menghadirkan dua House Ambassador dengan karakter kuat, Jeremy Allen White dan Pusha T.
Melody Laksani mengawali tahun 2026 dengan liburan di Semarang. Ia mengunjungi Telomoyo Mountain dan Tembalang. Melody juga tampil dengan gaya sporty, seperti apa?