1/8
Kini, perempuan berusia 35 tahun itu sedang hamil usia 6,5 bulan. "Dua bulan setelah pensiun sebagai atlet profesional bulutangkis, sekitar Agustus 2022, saya dan @felixdjimin menerima HADIAH yang sangat indah dari Tuhan, sekarang dia sudah berusia 6,5 bulan!," tulis greyspolii. [Instagram/greyspolii]