1/9
Meski gaun yang dikenakannya memiliki kesan playful, namun penampilan Kim Sae Ron terlihat lebih dewasa secara keseluruhan. Mengenakan monochrome tone dress, rambut panjang Kim Sae Ron ditata dengan gaya half ponytail yang effortless. Aksen pita di bagian belakang memberikan volume tambahan.