Single bertajuk LALISA dirilis pada hari ini, Jumat 10 September 2021 pada pukul 11 siang (WIB) melalui kanal YouTube resmi BLACKPINK. (YouTube BLACKPINK)
Kecantikan Lisa ditampilkan dengan gaya swag, girl crush dan elegan dalam music videonya. Lagunya sendiri dikemas dalam genre Hip Hop yang kental. (YouTube BLACKPINK)
Secara kostum Lisa juga membawa berbagai tema, termasuk dandanan ala Alicia Sierra, salah satu karakter antagonis di serial Money Heist. (YouTube BLACKPINK)
Salah satu scene paling ikonis, adalah ketika Lisa mengenakan busana dengan sentuhan tradisional Thailand. Ia menjadi ratu yang penuh karisma. (YouTube BLACKPINK)
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip
Louis Vuitton kembali menegaskan identitasnya sebagai rumah mode yang lekat dengan makna perjalanan lewat kampanye Menswear Spring–Summer 2026. Di bawah arahan Men’s Creative Director Pharrell Williams, kampanye ini menghadirkan dua House Ambassador dengan karakter kuat, Jeremy Allen White dan Pusha T.
Melody Laksani mengawali tahun 2026 dengan liburan di Semarang. Ia mengunjungi Telomoyo Mountain dan Tembalang. Melody juga tampil dengan gaya sporty, seperti apa?