Kalau biasanya kita melihat tukang cukur memotong rambut pelanggannya dengan gunting, kali ini seorang tukang cukur di perkampungan pengungsi di Rafah wilayah Gaza, Palestina memiliki cara unik untuk mencukur rambut para pelanggannya. Pria bernama Ramadan Edwan menggunakan api untuk mencukur rambut.
Penggunaan api sebagai alat cukur dinilai sangat baik dan bagus buat pertumbuhan serta akar rambut. Api juga dinilai mampu membuat gaya rambut semakin keren dan trendi. Berikut beberapa potret proses memotong rambut menggunakan api di Gaza, Palestina.
Jessica Jane, seorang konten kreator dan selebriti yang dikenal dengan pesonanya, baru-baru ini menghebohkan penggemarnya dengan kabar bahagia. Ia resmi dilamar oleh sang kekasih di tepi danau yang indah dalam suasana romantis. Intip potret penampilannya yang anggun berikut ini!