Sukses

10 Jenis Makanan Ini Jangan Disimpan di Dalam Freezer

Sering kita berpikir kalau makanan yang disimpan di dalam freezer bakal tahan dan awet lebih lama. Tapi ternyata tak semua jenis makanan bisa disimpan di dalam freezer. Bahkan jenis makanan tertentu malah bisa rusak kalau disimpan di dalam freezer.Berikut 10 jenis makanan yang sebaiknya tak disimpan di dalam freezer. Jadi cukup di dalam kulkas atau di ruang terbuka dengan suhu kamar. Selengkapnya, yuk ikuti galerinya di bawah ini.

Foto Terkini