Fun Saat Makan, Food Art Kreatif Ini Bikin Senyum Di Pagi Hari
Akan lebih seru jika makanan dibentuk dan ditata sedemikian rupa saat sarapan. Bukan hanya bisa meningkatkan nafsu makan, tapi juga bisa memotivasimu untuk lebih sehat. Inilah yang dilakukan seniman Bill Wurtzel, sekaligus penulis buku Funny Food, yang memberi beberapa ide food art agar anak-anak lebih tertarik makan. Bukan hanya makanan sederhana, tapi juga sehat untuk anak-anak. Cocok nih jadi contoh menyiapkan sarapan buah hati Moms.
Dalam rangka 25 tahun eksis di dunia mode, Merdi Sihombing menggelar “The Flying Cloth”. Acara yang berlangsung di Museum Nasional hingga 24 November ini tidak hanya menghadirkan pameran budaya yang luar biasa, tetapi juga koleksi terbaru sang maestro. Intip koleksinya yang memukau berikut ini!
Rachel Vennya dan ibunya, Vien Tasman, menunjukkan kreativitas mereka dengan cosplay karakter film populer, The Substance. Intip penampilan kompak anak-ibu satu ini!