Sukses

Dua Tahun Kubuat Sketsa Perjalanan dan Hasilnya Mengagumkan

Setiap kali mengunjungi sebuah tempat baru, kita pasti akan mengabadikannya. Entah lewat foto, video, maupun tulisan. Tapi pernah coba untuk mengabadikannya lewat ilustrasi atau sketsa gambar?Missy H. Dunaway, seniman asal Amerika ini meninggal Amerika Serikat tahun 2013 untuk belajar seni di Turki. Ia sudah terbiasa ke mana-mana membawa buku harian. Namun, baru-baru ini saja dia membawa buku sketsa dan mengabadikan tempat-tempat yang dikunjunginya via coretan tinta. Sudah banyak tempat yang ia kunjungi mulai dari New York, Istanbul, Turki, Maroko, dan Paris. Dan selama dua tahun itu dia membuat berbagai sketsa perjalanan. Penasaran dengan hasilnya? Yuk, intip galeri fotonya di bawah ini.

Foto Terkini