Sukses

Beginilah Gaya #OOTD Para Cowok, Keren Atau Aneh?

Outfit of the Day atau lebih sering disingkat #OOTD adalah ajang bagi banyak orang untuk memamerkan penampilannya hari ini. Mulai dari baju, bawahan, aksesoris, tas, sepatu dan sebagainya, semua bisa jadi bahan #OOTD. Tinggal masukkan ke dalam Instagram atau Twitter, beri hastag #OOTD. #OOTD lebih identik dilakukan para wanita, lebih dari 90 persen mereka yang memamerkan foto #OOTD adalah wanita. Namun di kalangan pria, ada juga mereka-mereka yang memamerkan #OOTD mereka. Dari banyaknya #OOTD di kalangan pria, inilah beberapa di antaranya. Menurut Anda, OOTD mereka keren atau bagaimana?

Foto Terkini