Sukses

Sexy Bathroom! 8 Inspirasi Desain Kamar Mandi Terbuka untuk Rumah Anda

Ingin menghadirkan suasana baru di rumah Anda? Bagaimana jika membuat kamar mandi terbuka? Kamar mandi terbuka dengan konsep yang langsung menyatu dengan alam ini bisa membuat pengalaman mandi Anda lebih seru (selain harus berhati-hati juga agar tidak diintip). 8 inspirasi desain kamar mandi terbuka ini juga sebenarnya sudah diadopsi oleh banyak hotel dan penginapan yang mengusung tema alam. Seperti apa desain-desain uniknya? Intip di galeri foto di bawah ini.

Foto Terkini