Sukses

10 Meme Grumpy Cat Yang Galak tapi Lucu Banget

Grumpy Cat adalah salah satu kucing paling terkenal di dunia. Wajahnya yang tampak galak seperti orang yang sedang marah membuatnya disukai sekaligus terkenal. Kucing betina ini sebenarnya baik dan lucu, namun wajahnya yang tampak marah berhasil membuat wajahnya muncul di mana-mana. Wajah galak Grumpy Cat akhirnya menjadi salah satu meme paling terkenal di dunia. Meme meme yang dihias dengan wajah Grumpy Cat biasanya berisi tulisan galak, ceplas-ceplos dan judes. Intip yuk segalak dan sejudes apa si Grumpy Cat.

Foto Terkini