Sukses

Sedang Hamil Tua, Shireen Sungkar Tetap Cantik Dan Modis

Usia kehamilan Shireen Sungkar kini telah memasuki bulan ke delapan. Namun, rupanya, kehamilannya tidak menjadi penghalang bagi istri dari Teuku Wisnu ini untuk tetap tampil modis dan narsis. Mantap berhijab pada bulan Ramadan lalu, calon ibu muda yang masih berusia 22 tahun ini tampil cantik dan memukau dalam foto-fotonya yang dibagikan di Instagram.

Foto Terkini